Halo teman semua..😁😁 Saya akan memberikan contoh program Aritmatika. Dimana program yang akan saya berikan terdiri dari 2 yaitu;
1. Program Aritmatika tanpa menggunakan inputan keyboard
2. Program Aritmatika menggunakan inputan keyboard dan menggunakan Fungsi(IF)
Saya akan jelaskan mulai dari pembuatan folder sampai proses compile. Disini saya menggunakan Command Prompt.
Langsung saja...
1. Tekan Windows+R, setelah itu ketik CMD dan klik OK untuk membuka Command Prompt
3. Berikan alamat yang ingin anda tuju untuk menyimpan folder. Disini saya menggunakan Local Disk (D:).
Buat Folder dengan menggunakan perintah MD (Make Directory). Nama folder yang saya gunakan adalah praktek_java. Untuk nama folder itu sendiri boleh kamu rubah sesuai kebutuhan
Masuk kedalam folder gunakanlah perintah CD.
Buat file dengan menggunakan perintah notepad. Nama file yang saya gunakan adalah ketiga.java
4. Klik Yes
5. Langsung saja kita membuat sintaksnya
Perlu di perhatikan bahwa, nama class harus sama dengan nama file.
Program Aritmatika tanpa menggunakan input keyboard
class ketiga{
public
static void main(String args[]){
int
a = 6;
int
b = 7;
int
tambah = a+b;
int
kali = a*b;
float
bagi = (float) a/b;
int
kurang = a-b;
System.out.println("Hasil
Tambah: "+tambah);
System.out.println("Hasil
Kali: "+kali);
System.out.println("Hasil
Bagi: "+bagi);
System.out.println("Hasil
Kurang: "+kurang);
}
}
6. Save
8. Untuk membuat Program Aritmatika dengan menggunakan inputan keyboard, maka langsung saja kita buat filenya. Disini saya membuat file di dalam folder yang sama dengan sebelumnya.
Maka langsung saja menngunakan perintah notepad (Nama file yang saya gunakan adalah keempat.java)untuk nama file silahkan gunakan nama yang kamu inginkan, kemudian klik OK
9. Langsung saja kita membuat sintaksnya
Program dengan menggunakan inputan pada keyboard dan FUNGSI (IF)
import java.util.Scanner;
class keempat{
public
static void main(String args[]){
Scanner
input1 = new Scanner(System.in);
Scanner
input2 = new Scanner(System.in);
int
a,b;
System.out.println("Masukan
nilai Pertama:");
a
= input1.nextInt();
System.out.println("Masukan
nilai Kedua:");
b
= input2.nextInt();
if(a>b){
System.out.println("a
besar dari b");
}
else
if(a<b){
System.out.println("b
besar dari a");
}
else{
System.out.println("nilai
sama");
}
int
tambah = a+b;
int
kali = a*b;
float
bagi = (float) a/b;
int
kurang = a-b;
System.out.println("Hasil
Tambah: "+tambah);
System.out.println("Hasil
Kali: "+kali);
System.out.println("Hasil
Bagi: "+bagi);
System.out.println("Hasil
Kurang: "+kurang);
}
}
10. Save
Nah.. kira-kira langkah-langkah yang saya berikan sudah membantuk anda? Jika tidak, silahkan tinggalkan pendapat anda di kolom komentar untuk memperbaiki artikel saya ini menjadi lebih baik lagi.
Semoga bermanfaat untuk teman semua 😊😊😊
Terima Kasih Banyak 💗💗💗